PGN SBU II Resmikan Pembangunan Kluster Gas Untuk Wilayah Jateng

Written By Unknown on Selasa, 22 April 2014 | 12.43

SURYA Online, SURABAYA - PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Strategic Business Unit II yang berlokasi di Surabaya meresmikan proyek pembangunan kluster gas untuk wilayah Semarang, Jateng, Selasa (22/4/2014) hari ini.

Peresmian proyek ini dilakukan di gudang pipa PGN SBU II yang terletak di kawasan industri Ngoro, Mojokerto.

General Manager PGN SBU II, Wahyudi Anas, mengatakan, proyek ini akan dikerjakan anak perusahaan PGN sendiri, yakni PT PGN Solutions.

"Untuk tahap awal, Rabu atau Kamis besok, kita akan kirim pipa-pipa ke Semarang dulu. Setelah pipa ada disana, baru kita kerjakan pemasangannya," ujar Wahyudi, ditemui setelah acara peresmian.

Proyek ini nantinya akan menyalurkan gas ke industri dan perumahan, sehingga transisi dari BBM ke gas bisa ikut dirasakan warga Semarang.

Selama ini, menurut Wahyudi, peralihan dari BBM ke gas memang belum menyentuh Semarang.

Nah, untuk melakukan pipanisasi disana, PGN SBU II ditunjuk menjadi pelaksana.


Anda sedang membaca artikel tentang

PGN SBU II Resmikan Pembangunan Kluster Gas Untuk Wilayah Jateng

Dengan url

http://cahayapost.blogspot.com/2014/04/pgn-sbu-ii-resmikan-pembangunan-kluster.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

PGN SBU II Resmikan Pembangunan Kluster Gas Untuk Wilayah Jateng

namun jangan lupa untuk meletakkan link

PGN SBU II Resmikan Pembangunan Kluster Gas Untuk Wilayah Jateng

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger