Bibir Lembab dan Lembut Berkat Lip Balm

Written By Unknown on Senin, 23 September 2013 | 12.42

SURYA Online, SURABAYA – Perempuan mana yang tidak ingin memiliki bibir yang sehat dan selalu lembab.

Sebenarnya, caranya sangat mudah. Hanya tinggal memakai lip balm.

Nah, berikut sejumlah alasan mengapa Anda harus memakai lip balm.

Kulit sembuh lebih cepat
Kulit bibir lebih tipis dibanding kulit wajah, sehingga mudah mengalami bibir kering dan pecah-pecah. Pastikan Anda menggunakan lip balm agar bibir terhidrasi dan lebih cepat sembuh.

Terhindar dari rasa malu akibat bibir pecah-pecah
Jika Anda pernah mengalami bibir pecah-pecah dan kering, Anda pasti tahu persis bagaimana rasa malu itu. Selama musim dingin, lapisan tipis kulit akan mudah terkikis. Kombinasi dengan dingin dan cuaca yang berangin, akan memicu kulit bibir yang kering. Inilah mengapa harus menggunakan lip balm.

Bibir terlihat lembut
Bibir kering akan berubah lembab berkat sapuan lip balm. Ada banyak lip gloos yang mengklaim mampu meminyaki bibi r Anda. Namun, memberikannya pelembab merupakan cara paling bagus untuk mempertahankan kekenyalan dan membuatnya tetap awet muda.

Mengandung SPF sebagai perlindungan
Mayoritas lip balm, memiliki kandungan SPF. Secara otomatis, ini akan mencegah bibir kering dan pecah-pecah, dan sekaligus melindungi bibir dari efek buruk sinar ultraviolet. (TOI)


Anda sedang membaca artikel tentang

Bibir Lembab dan Lembut Berkat Lip Balm

Dengan url

http://cahayapost.blogspot.com/2013/09/bibir-lembab-dan-lembut-berkat-lip-balm.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Bibir Lembab dan Lembut Berkat Lip Balm

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Bibir Lembab dan Lembut Berkat Lip Balm

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger