Smart Education Solutions Untuk Tingkatan Kualitas Pendidikan Indonesia

Written By Unknown on Kamis, 22 Januari 2015 | 12.42

SURYA.co.id | SURABAYA - Pendidikan di abad 21 sudah memanfaatkan teknologi digital dalam pengajarannya.

Hal itu yang mendasari ZTE Corporate, sebagai penyedia peralatan telekomunikasi, solusi jaringan, dan perangkat mobile, bekerjasama dengan Trust Unified system, menggelar Smart Edication Solutions di Surabaya, Kamis (22/1/2015).

Seminar yang menghadirkan 100 peserta dari dunia pendidikan ini untuk memberikan informasi terkait sistem belajar-mengajar yang efektif dan efisien sehingga bisa mendukung pengembangan sektor pendidikan Indonesia.

Kenneth He, Vice President Channel PT ZTE Indonesia, mengatakan, Smart Education Solutions milik ZTE bisa menghilangkan pembatasan waktu dan ruang pada layanan pendidikan.

"Mendukung pembelajaran yang interaktif, mengurangi masalah yang disebabkan oleh kurangnya sumber daya pendidikan dan distribusi yang tidak merata, mencapai pendidikan untuk seluruh pengembangan, dan meningkatkan kualitas guru dan pendidikan," jelas Kenneth.

Dia berharap solusi ini dapat membantu lebih banyak lembaga pendidikan dan pelanggan perusahaan untuk menghilangkan permasalahan dari pendidikan tradisional dan melompat maju menuju pendidikan berbasis kecerdasan.

Baca selengkapnya di Harian Surya edisi besok
LIKE Facebook Surya - http://facebook.com/SURYAonline
FOLLOW Twitter Surya - http://twitter.com/portalSURYA


Anda sedang membaca artikel tentang

Smart Education Solutions Untuk Tingkatan Kualitas Pendidikan Indonesia

Dengan url

http://cahayapost.blogspot.com/2015/01/smart-education-solutions-untuk.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Smart Education Solutions Untuk Tingkatan Kualitas Pendidikan Indonesia

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Smart Education Solutions Untuk Tingkatan Kualitas Pendidikan Indonesia

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger