Pejabat SG Tidak Boleh No Comment

Written By Unknown on Senin, 29 Oktober 2012 | 12.42

Senin, 29 Oktober 2012 10:43 WIB | Dibaca: 91 | Editor: Adi Agus Santoso | Reporter : Adi Agus Santoso

SURYA Onlinse , GRESIK - Manajemen PT Semen Gresik (Persero) Tbk menegaskan, jajarannya tidak akan melakukan gerakan No Comment kepada semua wartawan.

Hal itu ditegaskan Agung Wiharto, sekretaris perusahaan PT Semen Gresik saat memberikan paparan dalam acara dialog interaktif  'Bencana Industri v Kerja Wartawan" yang digelar KWG dan PT SG di gedung Pusat Pelatihan Semen Gresik, Senin (29/10/2012) siang.

Menurut Agung,  kebijakan tidak adanya jawaban No Comment adalah bagian dari polecy  perusahaan. Selain itu, ujarnya, manajemen juga mewajibkan semua pejabatnya terutama bagian humas untuk siap menjawab pertanyaan wartawan selama 24 jam. "Siang malam kalau ada wartawan tanya, humas wajib menjawabnya," tegas Agung.

Akses Surabaya.Tribunnews.com lewat perangkat mobile anda melalui alamat surabaya.tribunnews.com/m/


Anda sedang membaca artikel tentang

Pejabat SG Tidak Boleh No Comment

Dengan url

http://cahayapost.blogspot.com/2012/10/pejabat-sg-tidak-boleh-no-comment.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Pejabat SG Tidak Boleh No Comment

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Pejabat SG Tidak Boleh No Comment

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger